Senin, 15 Oktober 2018

Cara Meningkatkan Rasa Percaya Diri Akibat Bullyan Di Kampus

Ini adalah pengalaman yang dialami oleh salah seorang klien kami. Seorang gadis muda yang berusia 19 tahun, kuliah di salah satu Perguruan Tinggi di Surabaya, dan baru memasuki semester awal. Namun baru masuk beberapa hari kuliah, dia mendapatkan perlakuan yang tidak menyenangkan dari teman-temannya. Teman-temannya membullynya, sangat tidak menyenangkan sekali. Rasanya ingin memberontak, tapi apalah daya gak punya kekuatan untuk melawan mereka. Setiap hari selalu begitu, bullyan dan bullyan selalu mereka lontarkan kepada dirinya.

Dari kejadian itu, dia mengalami minder, susah mencari teman, kesulitan dalam bergaul, hilang semangat kuliah, kecemasan dan ketakutan selalu muncul dalam pikirannya ketika hendak berangkat ke kampus, mudah putus asa, merasa menjadi orang yang tidak berguna, dan pikiran - pikiran negatif lainnya. Dia pun berpikiran untuk menyudahi studynya, atau pindah ke kampus lain.

Rabu, 04 Juli 2018

4 Cara Menghilangkan Stres Pikiran Dan Menenangkan Pikiran

Problem yang Anda temui setiap harinya, apakah dirumah, ditempat kerja, dalam perjalanan dapat membuat Anda mengalami stres. Suatu contoh terkena macet lalu lintas, salah paham dengan rekan kerja atau atasan, belum membayar tagihan listrik, dll.

Stop membiarkannya berlarut-larut. Ketika Anda merasakan ada rasa stres dalam pikiran Anda, segera selesaikan. Agar tidak menimbulkan masalah yang baru lagi yang merupakan dampak dari rasa stres pikiran tersebut. Apa saja sih dampak dari rasa stres yang dibiarkan berlarut-larut? Salah satu contohnya asam lambung naik, depresi, psikosomatis, tekanan darah tinggi, dll. 

Inilah 4 Cara Menghilangkan Stres Pikiran Dan Menenangkan Pikiran yang bisa Anda lakukan dirumah ; 1.  Melakukan kegiatan yang menyenangkan. Misalnya melakukan hobby. Dengan melakukan sesuatu yang menyenangkan membuat hati dan pikiran Anda menjadi happy, sehingga beban pikiran Anda menjadi hilang. 

Rabu, 05 Juli 2017

Cara Menghilangkan Stress 085105224499

Cukup banyak orang yang membuka internet untuk "bertanya," Bagaimana Cara Menghilangkan Stress? Berdasarkan data statistik yang kami peroleh dari Google. Tidak dipungkiri, bahwa setiap orang tentunya pernah yang namanya mengalami kondisi stress, baik yang menyadari ataupun tanpa disadari bahwa dirinya sedang stress. 

Banyak hal yang dapat memicu munculnya stress. Lingkungan pekerjaan yang kurang mendukung dapat membuat seseorang mengalami stress, kemacetan lalu lintas juga dapat menimbulkan stress, masalah dengan suami / istri, tugas sekolah menumpuk, dan masih banyak lagi hal-hal yang dapat memicu munculnya stress

Cara Meningkatkan Rasa Percaya Diri Akibat Bullyan Di Kampus

Ini adalah pengalaman yang dialami oleh salah seorang klien kami. Seorang gadis muda yang berusia 19 tahun, kuliah di salah satu Perguruan ...